Hari Anak Sedunia 20 November 2021
Hari Anak Sedunia 20 November 2021 – Hari anak sedunia, merupakan hari yang sangat berharga. Karena, anak lahir di dunia ini merupakan sebuah anugerah. Bahkan, PBB (Perserikatan Bangsa-Bangsa) akhirnya membentuk sebuah UNICEF. UNICEF sendiri adalah “United Nations International Children’s Emergency Fund” (Dana Darurat Anak Internasional Perserikatan Bangsa-Bangsa). Dan selain membentuk UNICEF, PBB juga menetapkan bahwa …